Memperkuat Ekonomi Lokal: Senam Bersama dan UMKM Expo Digelar Meriah

Gantiwarno - Minggu, 23 Juli 2023 telah dilaksanakan Kegiatan Senam Bersama dan Gebyar UMKM se-Kecamatan Gantiwarno bersama KPM dan KPMD Kecamatan Gantiwarno di Taman Seni dan Budaya desa Mlese.
What's Your Reaction?






